Logo

Misi Kami Adalah ........




Misi Lembaga Sertifikasi Profesi ( LSP ) :
  1. Melaksanakan Assesmen Kompetensi Bidang : Asisten Keperawatan, Teknologi Laboratorium Medik dan Farmasi Klinik & Komunitas secara professional untuk siswa yang telah menyelesaikan pembelajaran/unit pembelajaran sesuai dengan tingkatannya.
  2. Mendorong tersedianya Sumber Daya Manusia ( SDM ) yang kompeten, professional dan kompetitif sesuai dengan dengan bidangnya untuk pengelolaan Lembaga Sertifikasi Profesi ( LSP ) SMK Kesehatan Samarinda
  3. Menerapkan dan memelihara sistem mutu LSP SMK Kesehatan dan melaksanakan perbaikan berkelanjutan dengan mengacu pada Pedoman BNSP 17024
  4. Mengembangkan skema sertifikasi sesuai dengan kebutuhan dunia untuk meningkatkan daya saing dalam perdagangan bebas.
  5. Memberikan pelayanan uji kompetensi yang mengutamakan mutu dan kepuasan pelanggan serta menjamin bahwa pekerjaan pengujian dilaksanakan dengan kejujuran, adil, transparan, tidak memihak, teliti, cepat, tepat, akurat dan efisien serta menerapkan prinsip-prinsip sertifikasi.
  6. Mengembangkan jejaring kerjasama yang sinergis dengan lembaga terkait dalam proses uji kompetensi.